Cara Mengatasi Please do not Power off or unplug your machine pada Windows 7

https://oangsun.blogspot.com/2019/10/cara-mengatasi-please-do-not-power-off.html


Assalamualaikum Wr Wb

Sahabat JagOAN pada kesempatan ini saya akan berbagi cara tentang mengatasi Please do not Power off or unplug your machine pada Windows 7 ketika saat shotdown dan malah terjadi Installing Update dan harus menunggu beberapa menit. Otomatis membuat saya sedikit kaget ko begini setelah searching dan menemukan beberapa artikel kemudian saya praktekan apakah bisa bisa mengatasi masalah tersebut dan ternyata masalah Please do not Power off or unplug your machine pada Windows 7 bisa diatasi. Namun kita harus mengetahui apa penyebab dari Please do not Power off or unplug your machine pada Windows 7 itu terjadi karena Windows Anda bajakan maka harus mengisi Serial Number dari sistem operasi tersebut dan terjadi karena komputer Anda sedang online maka kompter Anda akan otomatis meng update window. 

Sebenarnya kalau kita mengupdate dalam keadaan online tidak akan lama, namun ketika offline dan muncul Please do not Power off or unplug your machine pada Windows 7, maka hal itu percuma yang hanya akan mengganggu, maka dari itu saya akan berbagi tips tentang menonaktifkan windows Update yang mengakibatkan Please do not Power off or unplug your machine pada Windows 7. Silahkan ikuti beberapa langkah berikut ini:
  • Silahkan ketikan Windows Update pada search 


Gambar 1.1

  • Setelah masuk pada Windows Update kemudian pilih Change Settings


https://oangsun.blogspot.com/2019/10/cara-mengatasi-please-do-not-power-off.html
Gambar 1.2

  • Kemudian pilih Never check for update (not recommended), setelah itu simpan maka tidak akan lagi muncul Please do not Power off or unplug your machine .



https://oangsun.blogspot.com/2019/10/cara-mengatasi-please-do-not-power-off.html
Gambar 1.3
Namun selain cara diatas ada juga cara yang lain namun intinya sama saja namun berbeda jalannya. Maka berikut ini Cara Mengatasi Please do not Power off or unplug your machine pada Windows 7:
  1. Klik Start
  2. Kemudian Contol Panel
  3. Masuk ke System and Security
  4. Setelah itu pilih action center atau icon bendera
  5. Windows Update
  6. Change Setting
  7. Lalu pada Important Updates ubah menjadi Never check for updates
  8. Restart komputer atau  laptop
  9. Selesai


Sebenarnya hal itu tidak direkomendasikan namun dikarenakan tidak mengupdate Windows tersebut akan membuat komputer atau laptop Anda rentan virus. Maka lebih baik mengupdate Windows tersebut. Dan mendowload dan menginstall Net Framework versi terbaru untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Mengatasi Please do not Power off or unplug your machine pada Windows 7"